Babinsa Koramil 01Kota Mendapat Kehormatan Menjadi Irup di SMP Negeri 1 Sumenep

    Babinsa Koramil 01Kota Mendapat Kehormatan Menjadi Irup di SMP Negeri 1 Sumenep

    SUMENEP - Babinsa Koramil 0827/01 Kota Serma Sugeng menjadi Inspektur Upacara (Irup) pada Upacara pengibaran Bendera Merah Putih di SMP Negeri 1 Sumenep Desa Pandian Kecamatan Kota Kabupaten Sumenep di ikutin 700 Siswa. Senin (29/08/2022). 

    Upacara pengibaran bendera Merah Putih yang dilaksanakan di halaman SMP Negeri 1 Sumenep pada Senin tidak seperti biasanya karena kali ini yang menjadi Inspektur Upacara (Irup) adalah Babinsa Koramil 01 Kota Serma Sugeng.

    Dalam kesempatan ini Babinsa Serma Sugeng menyampaikan dalam amanatnya kepada seluruh siswa-siswi SMP Negeri 1 Sumenep agar selalu rajin belajar, mentaati aturan sekolah, tidak brutal dan menjauhi Narkoba karena masa depan bangsa ini ada di tangan para generasi muda yang kokoh dan kuat.

    "Di itu Serma Sugeng berharap agar siswa-siswi SMP N 1 lebih rajin dalam belajar untuk meraih cita-cita untuk masa depan yang lebih cerah, maka para siswa harus tekun dan rajin belajar baik disekolah maupun di luar sekolah, " ucapnya. 

    Usai upacara Bendera Babinsa bersilaturrahmi dengan kepala sekolah dan para guru. Kali ini Masih membahas tentang permasalahan yang sering terjadi pada pelajar baik dari siswa maupun dari lingkungan sekolah.

    "Sesaat sebelum Babinsa meninggalkan sekolahan, Kepala Sekolah SMP Negeri 1 Sumenep Bapak Faisal mengucapkan banyak terima kasih kepada Bapak Babinsa atas kesediaannya menjadi Irup pada upacara Bendera yang berjalan dengan hidmat, tertib dan lancar, " ungkapnya. Pendiam 0827/Sumenep.

    sumenep
    YUDIK

    YUDIK

    Artikel Sebelumnya

    Kapal Pengangkut LPG Tujuan Pulau Sapeken...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa 0827/04 Bluto Jadi Irup Upacara...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu

    Ikuti Kami